dari hasil penelusuran di web saya temukan solusi berikut ini, dan agar tidak lupa saya catatkan disini, siapa tau ada juga yang mengalami kasus yang sama seperti saya. Caranya insyallah cukup mudah, di IE (Internet Explorer ) masuk ke menu
- Tools, kemudian pilih
- Internet Options, pada jendela internet options masuk ke
- Security Tab, kemudian pada bagian "Select a zone to view or change security setting", pilih
- Internet, kemudian klik tombol Custom Level, maka akan muncul jendela "Secutiy Setting-Internet Zone", kemudian pada jendela tersebut
- Cari Category Downloads -->File Download, filih Enable
- Klik OK untuk menutup jendela "Secutiy Setting-Internet Zone" kemudian Klik OK lagi untuk menutup jendela "Internet Options"
sumber : http://social.msdn.microsoft.com/Forums/en-US/windowsxps/thread/749f394f-f248-45c6-a258-55ee99ac50f7
Tidak ada komentar:
Posting Komentar