Kamis, 29 November 2007

List View di VB.Net 2005

Pre Request
Program ini dibuat menggunakan VB.Net 2005, kemungkinan juga bisa di compile di versi sebelumnya(belum di coba... karena ga punya versi sebelumnya :) ).

Deskripsi Program
Pada program kecil tentang ListView ini terdapat kode program untuk :
1. Membuat kolom Pada ListView
2. Menambah dan Menghapus suatu item pada ListView
3. Fasilitas untuk mencari Item di ListView

Komponen Yang digunakan
ListView, TextBox, Button dan Label

Saya percaya bahwa hanya dengan mencoba dan berlatih maka kita akan lebih paham tentang bagaimana memanfaatkan komponen listview ini dengan lebih baik.
Silahkan download contoh programnya di Sini.

Ok Selamat mencoba, semoga bermanfaat.. amin.

Tidak ada komentar: